Bagusan Mana Antara Adobe Ilustrator Atau Corel Draw ?

Bagusan Mana Antara Adobe Ilustrator Atau Corel Draw ?

Ada hal yang perlu dipahami terlebih dahulu untuk penggunaan antara adobe ilustrator atau corel draw.


Bagusan Mana Antara Adobe Ilustrator Atau Corel Draw ?
Bagusan Mana Antara Adobe Ilustrator Atau Corel Draw ?

Jadi hal yang perlu dipahami disini sala satunya adalah integrasi. Integrasi disini perlu diperhatikan dalam mempermudah pekerjaan seorang desainer.

Jika kamu adalah orang yang suka bervariasi dalam pembuatan sebuah karya desain misalnya kamu suka memadukan antara adobe ilustrator dengan photoshop maka jelas integrasi kamu mengarah ke adobe.

Silahkan baca juga: 5 Website Untuk Referensi Para Desainer

Jadi sangat dianjurka untuk memakai adobe namun jika kamu misalnya cenderung pada pengguna corel draw dengan perpaduan photoshop misalnya kamu bisa tetap menggunakan corel draw sebagai software desain kamu.

Banyak hal yang perlu diperhatikan misalnya dalam hal ini kamu adalah pembuat video animasi atau animator yang menggunakan adobe ilustrator dengan after effect misalnya maka integrasi kamu akan lebih mengarah pada adobe.

Permintaan klien

Permintaan klien disini jelas ya mempengaruhi penggunaan software desain kita sebab jika ada permintaan klien yang ingin memiliki hasil desainya berupa file AI maka jelas software yang harus digunakan adalah adobe ilustrator.

Silahkan baca juga: Memilih Font Yang Tepat Untuk Proyek Desain Anda

Dan jika kebanyakan klien kamu adalah orang dari luat negeri maka cenderung mereka ingin meminta file AInya namun ada hal yang perlu diperhatikan juga disini yaitu dicorel draw juga bisa membuat file dalam bentuk AI namun melalui tahap export terlebih dahulu.

Namun hasil file exportnya bisa menjadi tidak sempurna atau berantakan bila kita bandingkan jika membukanya dengan adobe ilustrator langsung.

Kesimpulan

Karena ada 2 faktor inilah yang harus diperhatikan dalam memilih software desain.

Dan untuk menjawab pertanyaan software mana yang paling bagus jawabannga adalah tergantung dari pemakainya.

Karena sebenarnya hasil karya yang dibuat jelas tergantung dari si pembuatnya bukan dari jenis software yang dipakai.

Jadi skill disini juga jelas ada pengaruhnya dalam menghasilkan sebuah desain, silahkan baca artikel Alasan Skill sangat Penting Untuk Seorang Desainer supaya jika kamu tertarik.

Selain itu seperti yang sudah dijelaskan diatas tuntutan pekerjaan adalah hal yang jelas perlu diperhatikan dalam mempermudah pekerjaan yang kita kerjakan.

Diblog ini kamu bisa mendapatkan banyak informasi atau hal mengenai desain dan animasi jadi jangan lupa berlangganan email kamu ya.


Sekian, mohon maaf jika ada salah kata, silahkan berkomentar jika ada request untuk artikel selanjutnya dan terimakasih telah berkunjung.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Bagusan Mana Antara Adobe Ilustrator Atau Corel Draw ?"

Posting Komentar